Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Wajib Tahu, Beberapa Masalah Ini Muncul Ketika Mobil Jarang Dipakai

Ryan Fasha - Selasa, 25 Maret 2025 | 10:33 WIB
Ilustrasi garasi
Dok. Otomotif
Ilustrasi garasi

GridOto.com - Enggak sedikit orang juga yang mememiliki mobil lebih dari satu.

Jadi saat mobil yang dimilikinya lebih dari satu maka ada mobil yang jarang sekali digunakan.

Mobil yang jarang sekali digunakan ternyata bisa muncul masalah lho sob.

"Betul, memang mobil yang sangat jarang sekali digunakan itu bisa menimbulkan beberapa masalah lho," buka Hary, mekanik bengkel X-Boost Station di Teluk Pucung, Bekasi.

"Masalah pertama yang muncul sudah pasti ban mengalami perubahan bentuk, hal ini dikarenakan tumpuan ban hanya di satu titik saja," terangnya.

Ban muncul flat spot karena tekanan
ryan/gridoto.com
Ban muncul flat spot karena tekanan

Baca Juga: Langkah Darurat, Wajib Copot Terminal Aki Mobil yang Terendam Banjir

Kondisi ini biasa disebut dengan flat spot atau ada bidang yang datar pada telapak ban.

Selain itu juga kondisi pelumasan yang enggak stabil.

Mobil yang lama tidak dihidupkan membuat daya pelumasan menurun.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa