Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Radiator Boleh Diisi Air Biasa Tapi Tetap Tak Boleh Dipakai Karena Ini

Radityo Herdianto - Kamis, 21 Maret 2024 | 11:00 WIB
Tapi pada dasarnya radiator bisa diisi air biasa, meski tetap tak boleh dipakai.
toncil/otomotfnet.com
Tapi pada dasarnya radiator bisa diisi air biasa, meski tetap tak boleh dipakai.

GridOto.com - Untuk mendukung sistem pendinginan mesin radiator mobil perlu diisi air radiator atau coolant.

Tapi pada dasarnya radiator bisa diisi air biasa, meski tetap tak boleh dipakai.

Arief Hidayat, CEO PT Welty Indah Perkasa (Wealthy Group) memberikan penjelasan penggunaan air biasa pada radiator mobil.

"Selama kondisi dan fungsinya normal, radiator bisa diisi segala jenis air," ungkap Arief.

Menurutnya, air radiator bekerja dalam sirkulasi yang tertutup (closed system).

ILUSTRASI. Radiator mesin mobil.
Radityo Herdianto / GridOto.com
ILUSTRASI. Radiator mesin mobil.

Baca Juga: Slang Radiator Dibiarkan Rusak, Ini Dampak Terhadap Sistem Pendingin

Sirkulasi tertutup ini tidak akan membuat air di dalamnya tidak mendidih.

"Sirkulasi tertutup menghasilkan tekanan yang menjaga air tidak mendidih dan tidak mengalami penguapan," terang Arief.

"Temperatur ideal kerja mesin juga berkisar di 80 hingga 90 derajat, di bawah titik didih air," imbuhnya.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa