Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Penyebab CVT Motor Matic Bergetar Ketika Motor Mulai Jalan

Mohammad Nurul Hidayah - Jumat, 12 Mei 2023 | 14:15 WIB
CVT motor matic bergetar saat berakselerasi jadi tanda adanya masalah di komponen CVT
Isal
CVT motor matic bergetar saat berakselerasi jadi tanda adanya masalah di komponen CVT

Baca Juga: Awas! Kampas Ganda Motor Matic Rawan Rusak di Musim Liburan

Pabrikan motor sendiri menyarankan untuk lakukan penggantian kampas ganda setiap 24.000 - 35.000 km pemakaian.

Lebih dari itu biasanya kampas ganda akan mengalami keausan dan muncul efek negatif seperti CVT terasa bergetar itu.

Jika sudah kejadian, sebaiknya segera lakukan penggantian kampas ganda di motor matic.

Pastikan gunakan kampas ganda motor matic genuine yang dijual di bengkel resmi, atau pakai part aftermarket dari brand ternama yang kualitasnya terjamin.

Jangan tergiur harga murah barang asli tapi palsu yang kini banyak beredar di pasaran karena kualitasnya tidak terjamin Sob!

Bahaya Airsus Kalau Pasangnya Sampai Seperti Ini, Bisa Bocor Di Jalan

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa