Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kopling Transmisi Manual Bergetar, Begini Solusi Bengkel Spesialis

Ryan Fasha - Selasa, 25 Oktober 2022 | 07:00 WIB
Ilustrasi pelat kopling mobil performa tinggi
Ilustrasi pelat kopling mobil performa tinggi

GridOto.com - Komponen kopling pada mobil transmisi manual berperan sebagai transfer tenaga mesin ke roda.

Kopling transmisi manual terdiri dari banyak komponen untuk mendukung kinerjanya.

Adapun masalah yang sering terjadi pada kopling transmisi manual adalah munculnya getaran.

Kopling yang bergetar saat pedal kopling diangkat bisa disebabkan oleh plat kopling dan pressure plate atau clutch cover sudah aus dan permukaannya tidak rata.

Komponen tersebut menjadi biang keladi membuat kopling mobil bergetar.

Ilustrasi menginjak pedal kopling di mobil transmisi manual
Dok. Otomotif Group
Ilustrasi menginjak pedal kopling di mobil transmisi manual

 Baca Juga: Pelat Kopling Aus Bisa Bikin Mobil Manual Jadi Boros Bahan Bakar

"Solusi kopling manual bergetar itu kita harus melakukan pengecekan terlebih dahulu setiap komponen terkait," buka Sen Sen, pemilik bengkel Senja Otomotive spesialis mobil Honda.

"Biasanya ya karena plat kopling miring, atau keausan pada clutch cover," bebernya.

Kalau plat kopling miring akan lebih baik segera diganti baru.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa