Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Waspada Banjir, Segini Ketinggian Air Maksimal yang Bisa Dilewati

Radityo Herdianto - Selasa, 11 Oktober 2022 | 11:00 WIB
Toyota Calya terjang banjir yang diperkirakan setinggi 10 cm
IOF Rescue
Toyota Calya terjang banjir yang diperkirakan setinggi 10 cm

"Itu juga harus kontrol kecepatan yang rendah dan stabil untuk menjaga putaran mesin dan ombak yang terbentuk dari laju mobil," himbau Adrianto.

"Lebih dari 30 cm atau setengah roda, jangan terobos," sambungnya.

Menurut Adrianto, air yang lebih tinggi memperbesar risiko terjadinya mogok hingga kerusakan mesin.

Seperti cipratan air yang dihasilkan saat mobil melaju yang bisa lebih mudah menyiprat ke area mesin.

Intake udara Mitsubishi Triton 107 cm dari permukaan tanah
Tribowo Laksono
Intake udara Mitsubishi Triton 107 cm dari permukaan tanah

Baca Juga: Cegah Kerusakan Parah, Lakukan Ini Setelah Mobil Matik Terjang Banjir

"Potensi terisap intake udara besar, ada air masuk ke ruang bakar mesin bisa water hammer," jelas Adrianto.

"Belum lagi kalau ada mobil dari lawan arah, ombak airnya lebih tinggi," imbuhnya.

Terjang air banjir terlalu tinggi juga risiko mobil kehilangan kendali dan sulit memperkirakan kondisi jalan.

"Mobil cenderung ngambang, tidak tahu juga ada posisi lubang atau selokan," wanti Adrianto.

 

Editor : Dwi Wahyu R.

Mudah Dirawat, Motor Listrik Jenis Drive Setahun Cuma Ganti Part Ini

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa