Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Kelebihan Dan Kekurangan Motor Listrik Hub Drive Dengan Mid Drive

Isal - Kamis, 29 September 2022 | 11:40 WIB
Kelebihan dan kekurangan motor listrik Mid drive dengan hub drive
Isal/GridOto.com
Kelebihan dan kekurangan motor listrik Mid drive dengan hub drive

Ilustrasi motor listrik mid drive
Isal/GridOto.com

Baca Juga: Desain Tajam dan Macho, Motor Listrik Ini Bisa Buat Turing Jarak Jauh

"Soalnya, performanya sudah dipatok (diatur) oleh pabrikan. Paling kami (bengkel konversi) hanya bisa mengatur top speed dan smooth (halus) atau tidaknya laju motor listrik," tambahnya.

Kemudian kekurangan saat pakai motor listrik mid drive, bagian kaki-kaki harus diubah.

"Terutama pelek dan juga swing arm. Swing arm diganti yang lebih panjang untuk menyesuaikan dengan ukuran motor listrik," jelas Ady. 

2. Mid Drive.

Berbeda dengan hub drive, motor listrik tipe mid drive biasanya terletak di bagian tengah motor listrik.

Biasanya letak motor listrik mid drive terletak pada area bekas ruang mesin.

Baca Juga: Viar Resmi Luncurkan Motor Listrik Baru, Sekali Cas Bisa Tempuh Jarak 110 km

"Kemudian motor listrik jenis mid drive ini disambungkan ke roda belakang melalui gear dan rantai," jelas Ady.

Sok Depan Yamaha Aerox Bunyi Jeduk? Cara Ini Bisa Jadi Solusinya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa