Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cuma Masalah Warna Favorit Harga Mobil Bekas Bisa Lebih Mahal Rp 3-5 Juta, Ini Penyebabnya

Rudy Hansend - Rabu, 21 September 2022 | 17:57 WIB
Warna favorit mobil bekas
Naufal/GridOto.com
Warna favorit mobil bekas

GridOto.com - Waduh cuma masalah warna favorit, harga mobil bekas lebih mahal Rp 3-5 juta.

Tiap pabrikan mobil selalu menawarkan warna-warna baru pada tiap-tiap produknya.

Tak hanya yang mainstream, pabrikan juga menghadirkan warna tidak umum.

Bahkan ada warna-warna spesial yang membuat konsumen mau tidak mau harus inden terlebih dahulu.

Namun di pasaran mobil bekas, ternyata ada empat warna yang paling banyak dicari konsumen seperti merah, kuning, hitam dan putih.

Hal itu disampaikan Wartono, pemilik showroom mobil bekas Abadi Mobil, di Jl. Serpong Raya No. 27, Tangerang Selatan.

Ia mengaku warna itu paling laku untuk jenis mobil City Car, Sport Utility Vehicle (SUV) dan Multi Purpose Vehicle(MPV).

"Kalau city car biasanya warna merah, untuk Multi Purpose Vehicle (MPV) dan Sport Utility Vehicle (SUV), warna putih," kata Wartono.

"Kalau warna hitam, kuning itu biasanya city car seperti Honda Jazz, Brio, Agya itu dicari juga," sambungnya.

Baca Juga: Saatnya Berburu Mobil Bekas Toyota Yaris 2008 Karena Harganya Segini 

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa