Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sudah Isi Air Radiator Tapi Kok Masih Overheat? Pasti Dari Bagian Ini

Angga Raditya - Rabu, 14 September 2022 | 06:00 WIB
Indikator mesin overheat
Yaraslau Mikheyeu
Indikator mesin overheat

2. Tutup Radiator

Komponen ini acapkali sudah rusak, atau salah pilih sehingga bikin mesin cepat panas.

"Kalau tekanan bar-nya enggak sesuai, air radiator bisa bocor dari sini," wantinya.

3. Kipas Pendingin

Mobil umumnya dilengkapi dengan 2 kipas pendingin, untuk mesin dan A/C.

"Kalau salah satunya mati, pasti bikin mesin cepat panas," tutur pria murah senyum ini.

Ilustrasi water pump
7004rtransmissionhq.com
Ilustrasi water pump

Baca Juga: Selain Air Radiator Habis, Komponen Juga Bisa Bikin Mesin Overheat

4. Water Pump

"Biasanya air radiator terus berkurang, dan terdengar bunyi ngorok bila water pump mulai oblak," beber Joe.

Selain itu water pump yang rusak juga membuat air tidak bisa bersirkulasi.

5. Thermostat

Komponen ini berfungsi sebagai buka tutup jalur air untuk bersirkulasi.

"Biasanya macet karena karat atau kotoran," pungkas Joe.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa