Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Restomod Honda XL600R Jadi Lebih Fresh, Meski Kaki Comot Punya Yamaha

Fedrick Wahyu - Senin, 20 Juni 2022 | 14:05 WIB
Restomod Honda XL600R oleh Pierre Rieep dari Motorieep
Motorieep
Restomod Honda XL600R oleh Pierre Rieep dari Motorieep

Kemudian headlamp menggunakan headlamp LSL berukuran mungil dan dilengkapi dengan windscreen mungil.

Tidak lupa dipasang sepatbor XT500 karbon yang sudah dilengkapi stoplamp LED untuk menyempurnakan bodi-bodinya.

Tampang depannya sedikit lebih modern

Untuk urusan kaki-kaki, ada beberapa upgrade yang lebih istimewa dan modern pada Honda XL600R ini.

Seperti pemakaian garpu depan upside down dan swing arm milik Yamaha YZ yang memberi kesan kekar.

Sementara kedua roda menggunakan pelek Excel 21 inci depan dan 18 inci belakang yang lantas dibalut ban Anakee.

Sektor mesin mendapatkan rebuilt
Motorieep
Sektor mesin mendapatkan rebuilt

Lalu untuk geser ke sektor mesin, Pierre melakukan rebuilt namun tetap dibuat original serta diberi exhaust system custom.

Terakhir sebagai finishing, Honda XL600R ini tetap tampil simpel dengan kelir putih, silver, dan hitam.

Alhasil berkat sentuhan restomod dari Pierre Rieep, Honda XL600R ini jadi kembali bugar dan tampil mempesona.

Restomod Honda XL600R yang mempesona dan keren
Motorieep
Restomod Honda XL600R yang mempesona dan keren

Baca Juga: Honda XL600R Street Tracker, Kekar Pakai Garpu Depan Suzuki GSX-R750

Baca Juga: Honda XR600 Gaya Flat Tracker Minimalis Pakai Garpu Depan Yamaha R6

Baca Juga: Flat Tracker Tangguh Berbasis Honda XL600R Pakai Kaki Gado-gado

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa