Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

F1 Azerbaijan 2022

Ngeri, Efek Lumba-lumba Jadi Alasan Mobil Mick Schumacher Rusak di Hari Pertama F1 Azerbaijan 2022

Rezki Alif - Sabtu, 11 Juni 2022 | 16:44 WIB
Kebocoran cairan mobil Mick Schumacher
F1
Kebocoran cairan mobil Mick Schumacher

Putra pembalap legenda F1 Michael Schumacher ini mengaku baru kali ini badannya sakit karena pantulan mobil.

"Pertama kalinya aku merasa ada efek fisik seperti ini. Ini sangat kasar buat tubuhku dan juga mobilnya, jadi ini jelas harus kita pikirkan untuk seri-seri selanjutnya," sambung Schumacher.

Di sisi lain, bos tim Haas Guenther Steiner merasa beruntung mobil Kevin Magnussen tidak mengalami masalah yang sama.

"FP1 dimulai dengan buruk karena kebocoran mobil Mick. Dia tidak bisa lanjut, itu sangat buruk di trek seperti ini," sambungnya.

"Hal yang aneh terjadi. Sebenarnya kami beruntung hal yang sama tidak terjadi di mobil Kevin karena dia juga sempat mengalami masalah serupa, jadi kami membetulkannya untuk FP2," tegas Steiner.

Editor : Dida Argadea
Sumber : planetf1.com,gpfans.com

Ferrari dan RB Tampil dengan Livery Spesial di F1 Miami 2024 Akhir Pekan Ini

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa