Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Efek Negatif Filter Bahan Bakar Diesel yang Kotor Masih Terus Dipakai

Ryan Fasha - Senin, 9 Mei 2022 | 18:00 WIB
Filter solar mesin diesel yang mulai kotor
Filter solar mesin diesel yang mulai kotor

Hasilnya bisa membuat kinerja mesin diesel terganggu.

Gejalanya mulai dari brebet bahkan jika terlalu parah, mesin bisa berhenti bekerja.

Endapan kotoran yang tidak mampu lagi ditampung oleh filter bahan bakar juga membuat nozzle injektor bisa mampat.

lubang nozzle injektor diesel sangat kecil
ryan/gridoto.com
lubang nozzle injektor diesel sangat kecil

Baca Juga: Waspada, Rumah Filter Solar Mesin Diesel Kotor Akibat Bahan Bakar

"Kalau sudah mampat parah ya harus diservis atau ganti baru," sebutnya.

Jadi akan lebih baik jika mengganti filter solar secara rutin.

Editor : Dwi Wahyu R.

Dua Kebiasaan Buruk Ini Bikin Kompresi Mesin Bocor, Jangan Dilakukan

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa