Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Veloz GridOto Dilakukan Dyno Test, Ternyata Untuk Ini Tujuannya

Radityo Herdianto - Selasa, 22 Februari 2022 | 19:00 WIB
Proses Running Dyno Test Toyota Veloz 2022
Radityo Herdianto / GridOto.com
Proses Running Dyno Test Toyota Veloz 2022

GridOto.com - Toyota Veloz GridOto dilakukan dyno test, ternyata untuk ini tujuannya.

Setelah pengujian GridOto terhadap Toyota Veloz gagal nanjak dari video di sini pada Januari 2022, kami melakukan dyno test mobil ini.

Dyno test Toyota Veloz dilakukan di bengkel spesialis performa Garden Speed yang berlokasi di Rempoa, Jakarta Selatan.

Lantas untuk apa kami melakukan dyno test mobil ini?

Taqwa Suryo Swasono, punggawa Garden Speed menjabarkan fakta dari hasil dyno test yang dilakukan.

Parameter yang Terbaca dari Dyno Test Toyota Veloz Saat Running
Radityo Herdianto / GridOto.com
Parameter yang Terbaca dari Dyno Test Toyota Veloz Saat Running

Baca Juga: Mencari Penyebab Toyota Veloz Gagal Nanjak, Ini Pendapat Mekanik Ahli

"Dengan mengerjakan dyno test bisa terlihat bagaimana integrasi pada sistem mobil," ungkapnya kepada GridOto.com.

"Integrasi pada sistem mesin, transmisi, hingga konstruksi sasis mobil," lanjutnya.

Sebab, Taqwa mengatakan pada mobil ini disematkan sejumlah teknologi seperti traction control atau sistem rem ABS yang berpengaruh pada kerja ketiga sistem tersebut.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa