Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ciri-ciri Oli Mesin Palsu dari Kemasannya, Perhatikan 3 Hal Ini

Ryan Fasha - Selasa, 14 Desember 2021 | 18:00 WIB
Oli mesin Motul
Harun/GridOto.com
Oli mesin Motul

GridOto.com - Saat ini kembali marak peredaran oli mesin palsu.

Di pasaran banyak beredar berbagai macam merek dan jenis oli mesin mobil.

Ada sebagian oknum yang memanfaatkan kesempatan ini untuk memproduksi oli mesin palsu.

Oli mesin palsu sudah tentu sangat merugikan bagi mesin mobil.

Ciri-ciri oli mesin palsu ternyata bisa dilihat langsung dari kemasananya dengan memperhatikan 3 hal ini.

Tutup oli United Oil F1 Experience yang unik
Ryan/GridOto.com
Tutup oli United Oil F1 Experience yang unik

Baca Juga: Efek Kalau Ganti Oli Mesin Mobil Tapi Enggak Ganti Filter Oli

1. Tutup Botol

Di bagian tutup botol, biasanya pabrikan oli mesin membuat konstruksi serumit mungkin agar tidak mudah dipalsukan.

"Betul, pabrikan mendesain tutup botol dengan rumit agar saat sudah dibuka tidak bisa ditutup kembali dengan rapat dan rapih," buka Rialdy Fasha, Training and Technical Engineer Motul Indonesia.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa