Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Supaya Enggak Bau Apek, Cuci Busa Helm Dengan Cara Ini Jika Habis Dipakai Saat Hujan

Uje - Selasa, 16 November 2021 | 19:20 WIB
Ilustrasi cuci helm
Uje
Ilustrasi cuci helm

GridOto.com - Supaya tidak bau apek, begini cara cuci busa helm setelah dipakai saat hujan.

Hujan yang mulai sering turun di berbagai wilayah di Indonesia tentu rawan bikin helm jadi basah ketika digunakan.

Meski tidak digunakan, helm juga bisa basah jika diletakan diruang terbuka saat motor terparkir.

Nah, kalau busa helm yang basah kalian biarkan pasti bisa menimbulkan bau apek.

Baca Juga: Pengapian Motor Matic Tiba-tiba Hilang? Jangan Panik, Coba Lakukan Ini

"Biar tidak bau apek harus segera dicuci, paling mudah kalian bongkar terlebih dahulu busa helmnya," buka Christanto Ramli owner Gasoline Rider Station di daerah Cempaka Putih, Jakarta Pusat.

"Kalau mau mudah kalian siapkan ember dengan air bersih lalu diberi sabun cair sampai berbusa," lanjut Om Chris sapaan akrabnya.

Ilustrasi rendam busa helm di dalam ember
Uje
Ilustrasi rendam busa helm di dalam ember

Setelahnya kalian tinggal rendam saja, tidak perlu lama-lama 30 menitan saja sudah cukup.

"Ini supaya helm tidak bau setelah kehujanan, lalu yang perlu diperhatikan lagi tentu saat pengeringan," tambahnya.

Baca Juga: Ini Tiga Penyebab Tarikan Motor Matic Berat Dan Tenaganya Ngempos

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa