Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Teknologi Mobil Listrik

Startup Ini Rilis Powerbank Mobil Listrik, Diklaim Tambah Jarak 64 KM

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Rabu, 3 November 2021 | 21:05 WIB
ZipCharge Go saat mengecas Volkswagen ID.4.
ZipCharge
ZipCharge Go saat mengecas Volkswagen ID.4.

Mengingat ukuran "powerbank" ini jauh lebih kecil dari baterai mobil listrik, ia diklaim hanya bisa menambah jarak antara 32 km hingga 64 km saja.

Namun klaimnya pengecasan jarak tersebut bisa dicapai dalam waktu 30 menit hingga satu jam saja.

ZipCharge Go akan meluncur ke pasaran pada 2022 dengan banderol mirip dengan home charger.

"Powerbank" ini juga bisa disewa dengan kocek 49 pound sterling per bulan atau sekitar Rp 954 ribu (kurs 1 pound sterling = Rp 19.470).

Editor : Trybowo Laksono

Ducati Boyong Motor 1 Silinder Paling Powerful, Yuk Lihat Detailnya!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa