Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pakai Oli Gardan untuk Isi Oli Transmisi Manual, Ada Efek Buruk?

Radityo Herdianto - Selasa, 13 Juli 2021 | 11:00 WIB
ILUSTRASI. Oli Gardan
Radityo Herdianto / GridOto.com
ILUSTRASI. Oli Gardan

Seperti oli transmisi manual pakai SAE 80W-90 GL-4, sedangkan oli gardan SAE 90 GL-5.

Oli gardan yang dipakai lebih kental, bisa berdampak buruk bagi girboks transmisi.

Oli Transmisi Manual Honda MTF
Abdul Aziz Masindo/otoseken.id
Oli Transmisi Manual Honda MTF

Baca Juga: Bisa Fatal, Dampak Pakai Oli Gardan Toyota Avanza yang Lebih Encer

"Pelumasan ke komponen jadi lebih lambat, bisa ada keausan komponen dari yang tidak terlumasi," jelas Son.

"Beban kerja girboks juga jadi lebih berat karena menahan kepekatan oli kental," tambahnya.

Editor : Dwi Wahyu R.

Jumper Aki Mobil Jangan Pasang Kabel Negatif Lebih Dulu, Ini Alasannya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa