Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Raize dan Daihatsu Rocky Gebrak Pasar Low SUV Rp 200 Jutaan. Merek Lain Menyusul?

Bimo Aribowo - Selasa, 18 Mei 2021 | 19:00 WIB
Toyota Raize
Toyota Raize

Daihatsu Rocky
Rianto Prasetyo/GridOto.com
Daihatsu Rocky

Renault duluan meluncurkan the real low SUV seperti Kwid Climber dan Triber.

Kemudian ada Kia Sonet dan Nissan Magnite. Bahkan Kia Sonet 7 seater menyusul belakangan.

Low SUV kelas Rp 150-200 jutaan benar-benar diminati.

Maka tak heran bila saat Toyota Raize dan Daihatsu Rocky diluncurkan akhir April 2021 lalu langsung diserbu konsumen.

Uniknya Toyota Raize seakan mendobrak kebiasaan Toyota selama ini.

Toyota dikenal kerap meluncurkan produk-produk dengan fitur konvervatif dan minim.

Bahkan banyak suara negatif netizen menghujat mobil-mobil Toyota minim fitur namun dijual dengan harga mahal.

Terlebih jika mereka membandingkannya dengan mobil-mobil Cina yang berlimpah fitur.

Bisa jadi trik tersebut jadi salah satu strategi mobil Cina merebut hati konsumen. Dan berhasil.

Persaingan membuat konsumen diuntungkan mendapatkan mobil yang memiliki value for money tinggi.

Editor : Bimo Aribowo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa