Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota GR 86 Dibekali Mesin Baru, Berbeda Dari Generasi Sebelumnya

Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Senin, 5 April 2021 | 18:17 WIB
Tampak depan Toyota GR 86
Toyota
Tampak depan Toyota GR 86

Tak hanya kompresi, kedua mesin juga telah mengusung teknologi injeksi bahan bakar Toyota D-4S.

Soal tenaga dan torsi, mesin Toyota GR 86 jelas lebih unggul karena menyemburkan 235 dk di putaran 7.000 rpm dan 250 Nm di putaran 3.700 rpm.

Toyota GR 86 2022 akhirnya diluncurkan ke publik.
Toyota
Toyota GR 86 2022 akhirnya diluncurkan ke publik.

Baca Juga: Toyota 86 Berani Beda, Pakai Wide Body Kit dan Ekspos Diffuser Sangar

Sedangkan Toyota 86, mesinnya mengeluarkan tenaga 200 dk dan torsinya sebesar 205 Nm.

Dibandingkan dengan mesin generasi sebelumnya, mesin Toyota GR 86 lebih bertenaga sekitar 35 dk dan torsinya lebih besar 45 Nm.

Hal tersebut berpengaruh pada akselerasi 0-100 km/jam Toyota GR 86 yang klaimnya ditempuh dalam 6,3 detik, 1,1 detik lebih cepat dari Toyota 86.

Seharusnya Toyota GR 86 lebih asyik saat dites nih, tetapi kita harus tunggu dulu kehadirannya di Indonesia.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa