Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Razia Knalpot Brong

Awas! Kebiasaan Mencuci Motor yang Salah Bikin Glasswool Cepat Rusak

Isal - Jumat, 26 Maret 2021 | 16:40 WIB
Ilustrasi mencuci motor
Grass Indonesia
Ilustrasi mencuci motor

"Sebelum cuci motor sebaiknya lubang knalpot harus ditutup untuk mencegah air masuk dan mengenai glasswool," saran Wawan.

"Nah, kalau mau praktis bisa gunakan tutup knalpot (muffler plug) yang biasa digunakan pada motor balap," tambah pria asli Purbalingga ini.

Ilustrasi muffler plug buat knalpot motor
amazon
Ilustrasi muffler plug buat knalpot motor

Baca Juga: Knalpot Standar Racing Banyak Dijual, Apa Bedanya dengan Knalpot Jenis Lain?

Kalau tidak sering terkena air, glasswool sebenarnya bisa lebih awet lagi.

"Kalau motor dipakai harian,  disarankan untuk ganti glasswool setiap 8 bulan sekali," saran Wawan.

"Namun, kalau motor jarang digunakan lebih awet, kira-kira 1 tahun lebih masih bisa," tutupnya.

Ooo, Ternyata Ini Penyebab Aki Tekor Pada Mobil Yang Jarang Dipakai

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa