Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sebelum Mogok Di Jalan, Ini Gejala Awal Aki Motor Injeksi Mulai Soak

Isal - Rabu, 10 Februari 2021 | 16:40 WIB
Kedipan MIL Di Spidometer
Silo
Kedipan MIL Di Spidometer

"Saat tegangan aki lemah atau mulai soak, ketika menggunakan starter elektrik itu agak berat atau seret, enggak langsung menyala, " jelas Ayi.

"Berbeda ketika tegangan aki masih normal, starter langsung lancar," tutur Ayi yang bengkelnya berada di Jalan Moch. Kahfi II No.40, Ciganjur, Jagakarsa, Jakarta Selatan.

Gejala aki soak pada aki motor injeksi
Isal/GridOto.com
Gejala aki soak pada aki motor injeksi

Baca Juga: Yamaha R15 V2 Brebet dan Lampu MIL Menyala, Coba Periksa Komponen Ini

Selain itu, aki mulai soak juga bisa terlihat dari perangkat kelistrikan yang ada di motor.

Misalnya suara klakson yang mulai berubah atau semakin kecil suaranya dan lampu yang mulai kurang terang.

Nah, jika hal itu terjadi langsung periksa kondisi aki di motor kalian dan lakukan perbaikan atau penggantian jika sudah bermasalah.

Biar Pelek Mobil Enggak Gampang Peang Atau Retak, Pakai 3 Cara Ini

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa