Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mesin Toyota Vios Ungu Ini Sudah Suntik Turbo, Interiornya Juga Sporty

Luthfi Abdul Aziz - Senin, 1 Februari 2021 | 11:15 WIB
Modifikasi Toyota Vios ungu milik Manthirapat masih berlanjut
Boxzaracing
Modifikasi Toyota Vios ungu milik Manthirapat masih berlanjut

Setelah mengubah tampangnya, hal mencolok lain dari Vios satu ini ialah ubahan pada jmesin.

Baca Juga: Modifikasi Toyota Vios Upgrade Muka Jadi Beda Pasang Gril Lexus

Mesin Toyota Vios ungu ini juga sudah disuntik turbo
Boxzaracing
Mesin Toyota Vios ungu ini juga sudah disuntik turbo

Mesin standar berkode 1NZ-FE dengan kapasitas 1497cc 4 silinder sudah mantap disuntik turbo dari AZC.

Lantaran sudah turbo, intercooler pun tak lupa dipasangkan plus sistem pembuangan baru lansiran AZC.

Upgrade jantung pacu Vios dengan turbo ini kemudian dikontrol dengan penggunaan Data Tec box.

Modifikasi Toyota Vios ungu bergaya elegan datang dari Thailand
Boxzaracing
Modifikasi Toyota Vios ungu bergaya elegan datang dari Thailand

Sayangnya tidak disebutkan berapa tenaga yang dapat dihasilkan dari hasil racikan ini.

Harusnya bisa lebih baik dari potensi standar Vios yang bertenaga 109 dk dan torsi sebesar 141 Nm.

DATA MODIFIKASI :

Interior:
Seat- Bride Stradia 2
Defi-gauge
Rearview mirror - Zoom Engineering

Engine:
Engine - 1NZ
Turbo - AZC series
Header - AZC
Exhaust - AZC

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa