Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Lamborghini Aventador Dari Dubai, Makin Garang Berjubah Serat Karbon

Luthfi Abdul Aziz - Minggu, 17 Januari 2021 | 10:20 WIB
Modifikasi Lamborghini Aventador hasil garapan bengkel Dubai, Huber
Carscoops
Modifikasi Lamborghini Aventador hasil garapan bengkel Dubai, Huber

GridOto.com - Membahas modifikasi Lamborghini memang enggak ada habisnya, selalu muncul tangan-tangan penasaran yang menggarap lebih kece supercar Italia ini.

Salah satunya terjadi pada Lamborghini Aventador hasil modifikasi Huber, salah satu workshop modifikasi yang bermarkas di Dubai.

Aventador berkelir hitam ini punya tampilan garang dan sangar dengan penggunaan body kit berbahan serat karbon.

Baca Juga: Lamborghini Aventador Kece, Nuansa Serba Coklat dan Berbodi Agresif

Lamborghini Aventador makin garang mengasup body kit serat karbon
Carscoops
Lamborghini Aventador makin garang mengasup body kit serat karbon

Enggak sekadar penampilan, body kit bernama ERA ini dipastikan mampu membelah udara saat kecepatan tinggi.

Mulai dari depan nampak bumper baru yang didesain lebih menonjol dari standarnya, termasuk revisi di area intake-nya.

Di kedua sisi bumper juga ditambahkan ornamen seperti sayap plus splitter tajam yang membuatnya lebih agresif.

Tampilan samping modifikasi Lamborghini Aventador
Carscoops
Tampilan samping modifikasi Lamborghini Aventador

Berlanjut ke bagian samping tentunya sudah disematkan side skirts baru yang lebih tipis dan tegas.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Di Tengah Krisis, KTM Lanjutkan Program MotoGP dengan Tes Privat

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa