Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suka Simpan Sepatu di Mobil? Ikuti Tips Ini Biar Kabin Enggak Bau

Laili Rizqiani - Sabtu, 5 Desember 2020 | 17:18 WIB
Menyimpan sepatu di mobil harus dilakukan dengan benar, untuk menghindari sepatu rusak atau tergencet
Otofemale.id
Menyimpan sepatu di mobil harus dilakukan dengan benar, untuk menghindari sepatu rusak atau tergencet

3. Memanfaatkan Bahan Alami

Letakkan biji atau bubuk kopi dan kantung teh yang masih baru ke dalam sepatu dan diamkan selama semalaman.

Bahan alami ini bisa mengurangi bau tidak sedap pada sepatu.

4. Koran Bekas

Selain bahan alami, koran bekas juga bisa dipakai untuk menghilangkan bau pada sepatu.

caranya hanya memasukan beberapa sumpalan koran bekas ke dalam sepatu dan diamkan semalaman.

Baca Juga: Apa Benar Karpet Mie Bikin Kabin Mobil Jadi Lebih Jorok? Simak Nih

5. Meletakkan Pengharum Mobil

Cara paling gampang untuk menghilangkan bau tidak sedap dari sepatu yang disimpan di mobil yaitu dengan pengharum mobil.

Pilih pengharum mobil dengan bahan alami seperti biji kopi atau pengharum berbahan dasar air.

Letakkan pengharum mobil di bawah kursi atau di bagian pintu/door trim, jangan diletakan di bagian dasbor karena paparan matahari  justru bisa menimbulkan zat lain yang tidak baik bagi tubuh.

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : Otofemale.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa