Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Dua Hari Libur Cuti Bersama dan Maulid Nabi, Ratusan Ribu Kendaraan Meninggalkan Jakarta dan Menuju Arah Ini

Dia Saputra - Kamis, 29 Oktober 2020 | 17:22 WIB
Ilustrasi kepadatan arus lalu lintas jalan tol selama libur cuti bersama dan Maulid Nabi 1442 H.
Kompas.com
Ilustrasi kepadatan arus lalu lintas jalan tol selama libur cuti bersama dan Maulid Nabi 1442 H.

Sementara kendaraan yang menuju arah Barat, ia mengatakan ada kenaikan mencapai 26,61 persen dan arah Selatan mencapai 21,77 persen.

Kendaraan yang meninggalkan Jakarta menuju arah Barat melalui GT Cikupa Jalan Tol Tangerang-Merak mencapai 89.662 kendaraan.

Sedangkan untuk arah Selatan, total kendaraan yang melintas di GT Ciawi satu Jalan Tol Jagorawi mencapai 73.347 kendaraan

Baca Juga: Jelang Libur Panjang, Jasa Marga Prediksi Kepadatan Terjadi Tanggal Segini

"Dengan meningkatnya lalin ini, jasa Marga mengimbau pengguna jalan tol agar dapat mengantisipasi perjalanan dan memastikan kendaraan maupun pengendara dalam keadaan prima," imbuhnya.

Selain itu, ia juga mengimbau agar masyarakat tetap mematuhi protokol kesehatan saat berada di rest area atau tempat istirahat lainnya.

"Jangan lupa juga untuk isi BBM dan saldo uang elektronik sebelum melakukan perjalanan dan selalu mematuhi rambu-rambu serta arahan petugas," pungkasnya.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Jasamarga.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa