Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

F1 Italia 2020

Hasil Kualifikasi F1 Italia 2020: Lewis Hamilton Raih Pole Position, Carlos Sainz Raih Posisi Ketiga

Rezki Alif Pambudi - Sabtu, 5 September 2020 | 21:20 WIB
Lewis Hamilton berhasil cetak pole position di kualifikasi F1 Italia 2020
Twitter.com/MercedesAMGF1
Lewis Hamilton berhasil cetak pole position di kualifikasi F1 Italia 2020

Ini jadi kali pertama Ferrari tak masuk ke 10 besar kualifikasi di Monza sejak 1984, luar biasa.

Ferrari harus benar-benar berbenah dengan mobil SF1000-nya.

Selain Leclerc, ada Daniil Kvyat, Esteban Ocon, Kimi Raikkonen, dan Kevin Magnussen yang tereliminasi di Q2.

Baca Juga: Valentino Rossi Minta Sistem Yellow Flag di MotoGP Tiru Formula 1

Tapi pada akhirnya, Lewis Hamilton berhasil meraih pole position dengan mengalahkan sang rekan, Valtteri Bottas, yang juga tampil bagus.

Hamilton 1 menit 18, 887 hanya unggul 0,069 detik dari Bottas di Q3.

Ini jadi pole ketujuh Hamilton di Monza.

Carlos Sainz tampil luar biasa di Q3 dan mencetak 1 menit 19,695 detik.

Berikut hasilnya

Hasil kualifikasi F1 Italia 2020
Hasil kualifikasi F1 Italia 2020

Editor : Fendi
Sumber : F1

Aleix Espargaro Ngamuk Lagi ke Franco Morbidelli, Sampai Bleyer-bleyer Motor

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa