Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hyundai Kona Facelift Resmi Diperkenalkan, Hadirkan Juga Tipe N Line yang Lebih Sporty

Gayuh Satriyo Wibowo - Kamis, 3 September 2020 | 14:22 WIB
Hyundai Kona facelift
Hyundai
Hyundai Kona facelift

Ada warna two-tone light beige dan khaki dengan material kulit melengkapi warna interior hitam yang sebelumnya sudah ada.

Instument cluster juga mendapat penyegaran yang kini menggunakan model digital 10,25 inci, sama dengan yang digunakan pada Hyundai i20.

Interior Hyundai Kona facelift
Hyundai
Layar infotainmentnya juga semakin besar dengan ukuran 8 inci dan 10,25 inci sebagai opsional dengan fitur Blue Link terupdate.

Selain itu, Kona facelift kini juga bisa terkoneksi dengan smartphone melalui Apple Car Play dan Android Auto secara wireless.

Baca Juga: Luhut Binsar Pandjaitan Komentari Mobil Listrik Hyundai IONIQ Electric dan Kona, Mau Dibikin Jadi Mobil Dinas Pejabat?

Fitur keselamatan Hyundai SmartSense pada Kona facelift juga mendapat update dan tergolong lengkap.

Ada Smart Cruise Control (SCC) yang kini dilengkapi dengan fungsi stop-and-go.

Tampak belakang Hyundai Kona facelift
Hyundai
Tampak belakang Hyundai Kona facelift
Lalu ada Forward Collision-Avoidance Assist (FCA) terbaru yang kini bisa mendeteksi pejalan kaki dan pengguna sepeda.

Selain itu ada juga Blind Spot Monitoring, Rear Cross Collision-Avoidance Assist, Line Departure Warning, sampai Lane Keeping Assist.

Baca Juga: Inspirasi Modif Hyundai Kona Dari Versi Night Edition Yang Sporty

Editor : Fendi
Sumber : hyundai.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa