Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bukan Cuma Karen Umur, Ini Dia Penyebab Klep Mesin Mobil Bisa Bocor

Ryan Fasha - Senin, 8 Juni 2020 | 14:00 WIB
Ilustrasi kepala silinder
ryan/gridoto.com
Ilustrasi kepala silinder

GridOto.com - Klep mesin yang bocor akan sangat merugikan mesin mobil.

Mobil akan boros Bahan Bakar Minyak (BBM) karena tenaga mesin yang menurun sehingga pengemudi harus menginjak pedal gas lebih.

Sebagaimana kita ketahui, klep di mesin berfungsi penting untuk masuk dan keluar gas bakar di ruang bakar.

Klep yang bocor tidak bisa dihindari dan harus segera diperbaiki agar membuat mesin kembali sehat.

Namun, masih banyak yang tidak paham penyebab kenapa klep mesin mobil bisa bocor.

Ilustrasi klep
Rizky/OTOMOTIF
Ilustrasi klep

Baca Juga: Ternyata Ini Biang Keladi Lubang Injektor Mobil Ditumpuki Kotoran

"Sebenarnya wajar klep mesin mobil mengalami bocor," buka Ugie panggilan akrab Sugiyanto, pemilik bengkel Auto Clinic di Harapan Indah, Bekasi.

"Sebenarnya, klep mesin bocor itu ada 2 penyebab utama yakni karena umur dan kerak karbon di ruang bakar," tambahnya.

Kalau karena umur mobil sangat wajar lama kelamaan klep mesin bocor karena klep dan dudukannya sudah tidak rata sehingga menimbulkan celah walau sedikit.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa