Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Belum Banyak yang Tahu

Belum Banyak yang Tahu, Suzuki GSX-R250 Juga Ada Versi 4-Silinder, Nih Penampakannya

Naufal Nur Aziz Effendi - Kamis, 28 Mei 2020 | 18:23 WIB
Suzuki GSX-R250 1987
Young Machine
Suzuki GSX-R250 1987

GridOto.com - Belakangan ini para pecinta otomotif roda dua sedang menantikan peluncuran Kawasaki ZX-25R alias Ninja 250 4-Silinder.

Kehadiran sportbike terbaru dari 'Geng Ijo' tersebut, bisa dibilang menjadi awal kebangkitan motor bermesin 250 cc 4-silinder pabrikan Jepang yang pernah berjaya di tahun 1980-an.

Pada era tersebut, beberapa pabrikan seperti Kawasaki, Honda, Yamaha, dan Suzuki sudah punya sportbike 250 cc 4-silinder andalannya masing-masing.

Nah pada kesempatan ini, GridOto bakal bahas motor yang jadi andalannya Suzuki untuk bersaing di kelas tersebut, yaitu GSX-R250. Belum banyak yang tahu nih!

Baca Juga: Suzuki GSX-R250 Generasi Terbaru Dipersiapkan, Bakal Memenuhi Standar EURO 5

Suzuki GSX-R250 4-silinder adalah salah satu motor sport fairing yang diluncurkan pabrikan berlogo 'S' itu pada 1987.

Soal desainnya, banyak yang bilang kalau motor ini mirip dengan Suzuki GSX-R750.

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : Motorcyclespecs.co.za,Young-machine.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa