Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Suzuki SV650 Tampil Lebih Menarik Pakai Baju Suzuki GSX-R750 Lawas

Fedrick Wahyu - Selasa, 26 Mei 2020 | 12:30 WIB
Modifikasi Suzuki SV650
Bandisca Motorcycles
Modifikasi Suzuki SV650

Melengkapi bodyworknya, Bandisca menggunakan tangki Honda NTV agar punya desain yang sesuai selera mereka.

Baca Juga: Suzuki ST250 Jadi Scrambler Modal Ubahan Simpel, Cocok Buat Inspirasi

Geser ke area kaki-kaki, garpu depannya diganti dengan model upside down dari Showa, sementara untuk sokbreker belakang diganti dengan produk YSS.

Buntut bergaya lawas

Karena motor ini akan dipakai untuk Café Racer Sprint races di Glemseck 101, mereka memaksimalkan kemampuan mesinnya.

Seperti pemasangan kopling hidrolik, high flow water pump, karburator baru serta exhaust system bermuffler Spark GP.

Menyempurnakan Suzuki SV650 ini, dipasang pula setang clip-on, lampu-lampu LED, serta livery Suzuki GSX-R750 lawas.

Suzuki SV650 saat tampil di Cafe Racer Sprint
Bandisca Motorcycles
Suzuki SV650 saat tampil di Cafe Racer Sprint

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa