Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jangan Asal Gas, Ini Tips Biar Berkendara di Malam Hari Tetap Aman

Dida Argadea - Minggu, 8 Maret 2020 | 13:05 WIB
Ilustrasi kondisi jalan malam hari
Agun/GridOto
Ilustrasi kondisi jalan malam hari

Jika berpapasan dengan pengendara lain, pastikan kamu tetap fokus pada jalan dan kurangi kecepatan.

Jangan fokus melihat lampu kendaraan yang ada di depan.

Kalau kalian terlalu fokus, saat lampu kendaraan itu secara kebetulan memainkan lampu jauh-dekat, kamu akan merasa silau bahkan buta sesaat.

(Baca Juga: Tips Supaya Lampu Motor Enggak Gampang Putus, Begini Caranya)

Jangan Cuma Mengandalkan Insting

Menggunakan insting saat berkendara di malam hari boleh-boleh saja.

Namun tetap harus berhati-hati dan coba pikirkan dampak terburuknya.

Terutama jika kamu melewati jalur yang belum pernah kamu lewati.

Jika melihat kendaraan lain di depan, jangan menyimpulkan kalau jalan yang akan kamu lewati lurus-lurus saja ya.

Bisa saja, terdapat tikungan kecil yang tak terduga. 

Editor : Dida Argadea
Sumber : Motorcyclenews.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa