Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobil Listrik Hyundai IONIQ Bakal Jadi Armada Grab di Indonesia Mulai 2020

Shafly - Sabtu, 14 Desember 2019 | 19:25 WIB
Ilustrasi Hyundai IONIQ
hyundaiusa.com
Ilustrasi Hyundai IONIQ

Selain itu, investasi dan pembangunan tersebut akan memberikan nilai tambah bagi perekonomian nasional, dengan membuka lebih dari 23.000 lapangan kerja baru.

"Kami berkomitmen untuk memimpin elektrifikasi dibawah Strategi 2025 dengan fokus pada penyajian produk dan layanan yang paling diinginkan oleh pelanggan," ucap Yoon Seok Choi, Presiden Direktur PT Hyundai Motor Manufacturing Indonesia.

(Baca Juga: Promo Akhir Tahun Hyundai, Diskon Rp 10 Juta, Bunga 0%, Hingga Gratis Kaca Film)

"Kami merasa terhormat atas kemitraan dengan Grab ini, yang disertai dukungan dari pemerintah dalam merangkul masa depan mobilitas dengan kendaraan listrik. Indonesia adalah pasar besar dan kami akan melakukan yang terbaik untuk mempersiapkan negara ini dengan masa depan," lanjutnya.

Sementara, Luhut Binsar Panjaitan, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Republik Indonesia, menyatakan turut mengapresiasi langkah yang dilakukan oleh Grab dan Hyundai untuk mengurangi polusi udara dan penguatan ekonomi Indonesia.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa