Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Intip Nih Motor Trail Listrik MXR, Tampilan Sih Meyakinkan, Performanya Gimana?

Dia Saputra - Selasa, 12 November 2019 | 09:52 WIB
Otto Bike MXR jika dilihat dari samping.
Rideapart.com
Otto Bike MXR jika dilihat dari samping.

Berat dari motor ini adalah 99,7 kg, namun MXR diklaim bisa menempuh kecepatan mencapai 120,7 km/h.

Dilansir dari Rideapart.com, motor ini hanya cocok untuk berkendara di dalam satu wilayah saja dan tidak dianjurkan untuk bepergian jauh.

Tetapi jika hendak digunakan untuk off-road, MXR ini sudah layak sob.

Otto Bike Maxi Extreme Rider (MXR).
Rideapart.com
Otto Bike Maxi Extreme Rider (MXR).

Otto Bike sudah membekali kaki-kakinya dengan ban pacul Maxxis.

Untuk suspensi depannya sudah menggunakan tipe upside down dan suspensi belakang monoshock.

Sistem penerangannya sih sudah menggunakan lampu tipe LED sob, terlihat makin kece bukan.

Otto Bike MXR jika dilihat dari samping depan.
Rideapart.com
Otto Bike MXR jika dilihat dari samping depan.

 

 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa