Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Samless Gearbox Saja Tak Cukup Bikin Perpindahan Gir di Motor MotoGP Halus, Harus Ditambah Ini

Dida Argadea - Sabtu, 26 Oktober 2019 | 12:05 WIB
perpindahan gir sangat berpengaruh baik terhadap akselerasi mau pun deselarsi saat balapan
MotoGP.com
perpindahan gir sangat berpengaruh baik terhadap akselerasi mau pun deselarsi saat balapan

GridOto.com - Ajang MotoGP selain jadi ajang balapan juga menjadi ajang adu teknologi.

Makanya tak heran kalau fitur-fitur yang ada di MotoGP belum tentu ada di motor produksi massal karena sidatnya yang prototype.

Yup, prototype artinya memang bukan tidak mungkin bahwa di masa depan fitur-fitur di MotoGP akan diturunkan buat mtor produksi massal.

Ngomongin fitur di MotoGP, salah satu yang keren adalah seamless gearbox.

Seamless gearbox memungkinkan perpindahan gigi bisa sangat halus dan cepat, tak seperti motor biasa.

Tapi teknologi seamless gearbox ini tentu bisa berbeda sistemnya atara satu pabrikan dan yang lain, karena masing-masing tentu punya formula rahasia sendiri.

Soal perpindahan gir yang mulus dan cepat ini, ternyata seamless gearbox tak hanya menjadi kuncinya, tapi juga elektronik.

(Baca Juga: Nikung Kelewat Miring di MotoGP Australia, Marc Marquez Bikin Rekor)

Dilansir GridOto.com dari BoxRepsol.com, di MotoGP ada dua poin di elektronik yang sangat membantu proses pergantian gir yang mulus, yang pertama yakni engine braking map.

Meski menggunakan seamless gearbox, ternyata di motor MotoGP masih ada sedikit engine brake.

Editor : Dida Argadea
Sumber : Boxrepsol.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa