Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Puluhan DeLorean DMC-12 Bergumul, Bukan Kopdar Apalagi Balik Dari Masa Depan, Ini Toh Alasannya!

Gayuh Satriyo Wibowo - Kamis, 5 September 2019 | 17:55 WIB
Puluhan DeLorean DMC-12 berbaris di bengkel DeLorean Motor Company Florida
Facebook.
Puluhan DeLorean DMC-12 berbaris di bengkel DeLorean Motor Company Florida

Menilik kekuatan badai Dorian yang telah memporak-porandakan kepulauan Bahama, para pemilik DMC-12 ini tentu khawatir mobil yang menjadi ikon ini turut luluh lantah terkena badai.

Para pemilik DMC-12 tersebut menitipkan mobilnya di bengkel tersebut karena dinilai aman, sembari mengantri servis kendaraan kesayangannya.

Hal tersebut pun dibagikan di akun Facebook bengkel tersebut, DeLorean Motor Company Florida.

DeLorean DMC-12 sendiri menjadi booming sejak munculnya di dalam film Back to the Future.

(Baca Juga: Blast From The Past! DeLorean DMC-12, Mobil Penjelajah Waktu yang Pernah Tak Laku)

Film yang diperankan Alec Baldwin ini menampilkan DMC-12 yang dimodifikasi, agar dapat menembus kecepatan cahaya dan berpetualang menembus waktu.

Yah kalau GridOto.com punya mobil ini dan denger bakal ada badai sih gak cuma dititipin di bengkel aja.

Mungkin malah dimasukin ke bunker sekalian deh biar aman. hehe

Editor : Muhammad Ermiel Zulfikar
Sumber : facebook.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa