Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pilih Bore Up Atau Ganti Knalpot? Peningkatan Tenaga Lebih Besar Mana?

Isal - Senin, 2 September 2019 | 09:14 WIB
Isi paket blok bore up 63mm JVT untuk Kawasaki KLX150
JVT
Isi paket blok bore up 63mm JVT untuk Kawasaki KLX150

"Belum nanti di sektor pembuangan (klep out) dan knalpot juga harus diganti dengan yang racing," tambahnya.

Kalau dihitung-hitung pengeluaran bisa lebih dari Rp 1 juta.

Meski peningkatan tenaga paling besar, pemasangan paket bore up harus diikuti penyesuaian pada bagian lainnya.

Knalpot Racing

KAWAHARA K2R
Fajrin/OTOMOTIF
KAWAHARA K2R

Bagaimana dengan upgrade perfoma dengan ganti knalpot racing?

(Baca Juga: Harga Bukan Jaminan, Begini Cara Memilih Oli Samping di Motor 2-Tak)

"Untuk peningkatan tenaganya mungkin enggak sebesar bore up," jelas Coq.

"Paling tenaga hanya terdongkrak sebesar 1 sampai 2 dk ya," tambahnya.

Tapi soal biaya, upgrade performa pakai knalpot racing relatif terjangkau.

"Kalau untuk motor bebek, matic atau sport 150 cc peningkatan 1 sampai 2 dk itu lumayan terasa loh," jelas Coq.

(Baca Juga: Tangki RE Himalayan Kemasukan Air, Kata Pengguna Ini Penyebabnya)

"Untuk biaya Rp 1 juta, masih dapet knalpot racing plus ada sisanya," pungkasnya

Untuk knalpot racing buat motor sport atau matic 150 cc dibanderol enggak sampai Rp 1 jutaan.

"Untuk knalpot standar racing Kawahara misalnya K2R buat Yamaha NMAX itu  Rp 450 ribu," jelas Coki.

"Sedangkan yang berbahan Stainless Steel, Mavic itu Rp 950 ribu," pungkasnya.

(Baca Juga: Apa Fungsinya Memutar Keran Bensin di Motor Karburator, Ada Cadangan?Baca Juga: Apa Fungsinya Memutar Keran Bensin di Motor Karburator, Ada Cadangan?)

Jadi mau upgrade performa motor lewat bore up atau ganti knalpot racing saja?

Jumper Aki Mobil Jangan Pasang Kabel Negatif Lebih Dulu, Ini Alasannya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa