Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Video Belajar Pakai Motor Trail bersama Juara Nasional Motocross!

Uje - Kamis, 15 Agustus 2019 | 14:40 WIB
Dereta motor trail KTM
robbysteam.com
Dereta motor trail KTM

GridOto.com - Tim GridOto sudah membuatkan video ngobrol singkat bersama juara nasional motocross untuk mempelajari cara pakai motor trail yang benar..

Punya desain berbeda dari motor harian lain membuat cara berkendara dengan motor trail juga agak berbeda.

Makanya Agi Agassi bakal kasih tipsnya nih cara pakai motor trail yang benar.

Agi Agassi ini pernah jadi juara nasional motocross beberapa kali dan terakhir diraih pada tahun 2015 lalu.

(Baca Juga: Ini Yang Harus Diperhatikan Saat Pasang Lampu Projie di Yamaha RX-King)

Sekarang ia berfokus dalam membuka dealer KTM dan membuka sekolah balap motocross di daerah Sukabumi, Jawa Barat.

"Kalau untuk pemula, yang pasti kita sarankan riding gear lengkap dulu," bilang Agi.

"Mulai dari helm, protektor dan sepatu jadi barang wajib," tambahnya.

"Lalu kita pasti harus adaptasi dulu dengan motornya," lanjutnya.

(Baca Juga: Ternyata Spul Yamaha RX-King Cuma Sebesar Jari, Bisa Pakai Lampu HID?)

"Karena motor trail ini kan cukup banyak perbedaannya dari motor biasa," tambah Agi.

"Mulai dari profil ban, ukuran setang yang bisa memengaruhi gaya ridingnya nanti," lanjut Agi.

Mau tau penjelasan lengkapnya? Langsung aja klik di video di bawah ini!

 

Hanya Gara-gara Hal Sepele Ini CVT Motor Matic Bisa Muncul Gredek

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa