Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Susul Kompetitor, Hyundai Bakal Sematkan Sinyal Peringatan Penumpang Belakang Mulai 2022

Gayuh Satriyo Wibowo - Selasa, 6 Agustus 2019 | 18:00 WIB
Hyundai Kona melintas di tol Jakarta
Rianto Prasetyo
Hyundai Kona melintas di tol Jakarta

GridOto.com - Hyundai baru-baru ini mengumumkan akan menambahkan sebuah fitur pada mobil buatannya kedepan.

Mereka mengaku akan menambahkan fitur peringatan penumpang belakang.

Fitur tersebut memungkinkan mobil untuk memberi peringatan jika ada penumpang di kursi belakang yang masih tertinggal.

Hyundai mengaku penyematan fitur tersebut akan mereka tambakah pada model yang akan mereka buat pada 2022 nanti.

(Baca Juga: Mobil Listrik Hyundai Kona Terbakar Hingga Meledak di Garasi, Pemilik Bingung)

Sebelum Hyundai, beberapa merek kompetitor sudah menambahkan fitur tersebut pada mobilnya.

Antara lain Kia, General Motors, Nissan, dan Subaru telah menyediakan fitur tersebut untuk pelanggan mereka.

Pada Hyundai sendiri, fitur tersebut nantinya akan diberi nama Rear Occupant Alert.

Lalu bagaimana cara kerja dari fitur tersebut?

(Baca Juga: Penampilan Gagah Hyundai Kona Bergaya ALTO di GIIAS 2019)

Editor : Fendi
Sumber : Caranddriver.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa