Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Gaikindo Indonesia Internasional Auto Show 2019

Tata Prima 3123.T 8x2 Resmi Diluncurkan, Jadi Jagoan Logistik Baru

Muhammad Mavellyno Vedhitya - Kamis, 18 Juli 2019 | 14:45 WIB
Tata Motors 3123.T 8x2 resmi diluncurkan hari ini di ajang GIIAS 2019
Vedhit/GridOto.com
Tata Motors 3123.T 8x2 resmi diluncurkan hari ini di ajang GIIAS 2019

GridOto.com - Tata Motors Distribusi Indonesia (TMDI), Agen Pemegang Merek (APM) Tata Motors di Indonesia kembali meluncurkan produk andalan terbarunya (18/7/2019).

Tata Motors resmi meluncurkan produk terbarunya di Gaikindo Indonesia Internasional Auto Show (GIIAS) 2019.

Produk andalan terbarunya tersebut adalah sebuah truk rigid medium duty 8x2 Tata Prima 3123.T.

Tata Prima 3123.T 8x2 diluncurkan untuk memberikan pilihan unik bagi usahawan yang membutuhkan 6x2.

(Baca Juga: Tata Motors Siap Boyong Kendaraan Listrik ke Indonesia, Asalkan Regulasinya Jelas)

Namun, tidak ingin melanggar regulasi Over Dimension Over Load (ODOL) yang diberlakukan pemerintah.

Peluncuran produk baru dari Tata Motors di Indonesia merupakan strategi utama dalam membidik market truk 6x2.

"Meluncurkan truk medium duty 8x2 yang membidik market 6x2 adalah strategi utama kami," ujar Biswadev Sengupta, Presiden Direktur TMDI.

Biswadev mengklaim, bahwa harga yang sama dengan truk 6x akan dihadirkan kenyamanan.

(Baca Juga: 'Hilang' dari Pasar Passenger Car di Indonesia, Ternyata Ini Fokus Tata Motors)

"Dengan Tata Prima 3123.T 8x2 yang harganya bermain di angka harga truk 6x2, kami ingin menghadirkan kenyamanan dan kemudahan," tuturnya.

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa