Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Inilah Crash Aneh dan Parah yang Hanya Terjadi di MotoGP Prancis

Rezki Alif Pambudi - Kamis, 16 Mei 2019 | 11:55 WIB
Crash Moto3 di MotoGP Perancis, 21 Mei 2017
https://twitter.com/MotoGP
Crash Moto3 di MotoGP Perancis, 21 Mei 2017

 

GridOto.com - MotoGP Prancis di sirkuit Le Mans telah menyajikan banyak sekali momen, termasuk urusan crash.

Misalnya yang terjadi pada balapan kelas Moto3, MotoGP Prancis 2017, 21 Mei 2017.

Kecelakaan ini melibatkan hampir separuh pembalap Moto3 yang di trek kala itu.

Crash ini terjadi di awal balapan, tepatnya di lap ke-2, tikungan ke-6.

(Baca Juga : Daniel Ricciardo Merasa Frustasi Usai Gagal Meraih Poin di F1 Spanyol)

Jorge Martin dan Romano Fenati yang berada di depan jatuh di lokasi yang sama.

Lalu belasan pembalap di belakangnya juga jatuh pada titik yang sama.

Terlihat saat menikung, para pembalap langsung kehilangan grip ban depan di titik itu dan seketika crash.

Penyebabnya ternyata adalah tumpahan oli di area pembalap terjatuh.

Tumpahan oli itu berasal dari motor pembalap Sepang Racing Team, Adam Norrodin.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : MotoGP

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa