Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mau Pasang Klakson Aftermarket di Motor? Selalu Perhatikan Hal Ini

Uje - Kamis, 9 Mei 2019 | 09:40 WIB
Klakson Hella untuk motor
Uje
Klakson Hella untuk motor

GridOto.com - Untuk memasang klakson aftermarket di motor, ada beberapa hal yang harus diperhatikan.

Beberapa pengendara memang doyan mengganti klakson bawaan pabrik yang dirasa kurang nyaring.

Makanya, banyak yang mengganti pakai klakson aftermarket.

Tapi banyak yang masih asal dalam memilih dan memasang klakson aftermarket.

(Baca Juga : Odometer Motor Lama Mentok di 99.999 Km? Ini Cara Resetnya)

Misalnya banyak yang masih memasang klakson mobil.

Padahal spesifikasinya sudah berbeda jauh.

"Klakson motor itu hanya 3-7 ampere kapasitasnya," bilang Vincent Lo distributor Hella di Indonesia.

"Tapi klakson mobil bisa 35 ampere, jauh sekali, bedanya," tambahnya.

(Baca Juga : Jangan Heran, Tanda Ini Muncul Kalau Odometer Motor Pernah Mentok)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa