Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Beri Jaminan Miliaran, Bos Nissan Carlos Ghosn Resmi Bebas Bersyarat dari Penjara di Jepang

Dida Argadea - Rabu, 6 Maret 2019 | 08:03 WIB
Carlos Ghosn, saat ditangkap berstatus sebagai chairman aliansi NIssan-Mitsubishi-Renault
The Japan Times
Carlos Ghosn, saat ditangkap berstatus sebagai chairman aliansi NIssan-Mitsubishi-Renault

Meskipun bebas, Ghosn dilarang pergi ke luar negeri dan dilarang memasuki area rumah serta bekas kantornya.

Ghosn juga dilarang keras merusak atau bahkan menyentuh dokumen terkait dengannya dalam kasus keuangan yang menjeratnya.

Upaya Ghosn ke luar negeri harus dengan surat ijin khusus dari pihak kejaksaan Jepang.

Sebelum kebebasannya ini, Ghosn terhitung sudah menghabiskan waktu selama 107 hari di balik jeruji besi.


Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul BREAKING NEWS : Mahkamah Agung Jepang Setujui Pembebasan Bersyarat Mantan Bos Nissan Carlos Ghosn

Editor : Dida Argadea
Sumber : Tribunnews.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa