Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Nissan Juke Dijejali Roda Ala Tank, Melaju di Salju Bukan Halangan

Hikmawan M Firdaus - Senin, 14 Januari 2019 | 18:45 WIB
Modifikasi Nissan Juke pakai roda tank
carscoops
Modifikasi Nissan Juke pakai roda tank

GridOto.com - Nissan kembali membuat satu proyek modifikasi unik yang mengambil basic Nissan Juke.

Bukan tampilan gagah atau gahar, namun aliran ekstrem yang diambilnya.

Bagaimana tidak ekstrem, Nissan Juke ini sudah tidak memakai roda bundar sob.

Mobil ini dijuluki dengan nama Nissan Juke RSnow, versi berotot subcompact SUV yang punya kaki-kaki unik.

(Baca Juga : Nissan Enggak Mau Ketinggalan Bawa Tank Juke Ke Tokyo Auto Salon 2019)

Bagian roda karet ditanggalkan dan diganti dengan kaki-kaki khusus layaknya roda tank namun tentu untuk melaju di tumpukan salju.

Modifikasi Nissan Juke pakai roda tank
carscoops
Modifikasi Nissan Juke pakai roda tank

Mobil konsep ini juga dilengkapi over fender yang melindungi roda tank tersebut.

Kemudia di bagian atap dilengkapi dengan rak lengkap dengan lampu LED.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa