Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Biaya Modifikasi Honda PCX Minimalis Ini Bisa Beli PCX Lagi

Fedrick Wahyu - Kamis, 22 November 2018 | 12:09 WIB
Modifikasi Honda PCX minimalis tapi pakai part mewah
Hendra Tanurdjaja
Modifikasi Honda PCX minimalis tapi pakai part mewah

Lalu karbon kevlar yang hampir ada di setiap sudut motor ini juga cukup lumayan.

(BACA JUGA: Tak Cuma Tampan, Tarikan Honda PCX Ini Juga Yahud Berkat Komponen NMAX)

"Kevlarnya kurang lebih Rp 6 jutaan, modifnya di Robsindo," ujarnya.

Baru dua ubahan aja, Rp 15 jutaan sudah keluar kantong, belum aksesori lain dan upgrade CVTnya.

Jok MBtech biar makin nyaman pas jalan-jalan
Hendra Tanurdjaja
Jok MBtech biar makin nyaman pas jalan-jalan

Seperti windshield dari Maxshield, sokbreker YSS khusus PCX, spion RideRich dan aksesori lainnya.

Yah... menurut GridOto sih masih wajar biaya modifikasinya, toh part-part yang digunakan juga enggak sembarangan.

Tapi kalau dipikir-pikir, biaya modifikasinya bisa buat beli Honda PCX 150 lagi, soalnya harga PCX 150-CBS hanya Rp 27,8 juta.

Gimana keren kan modifikasinya
Hendra Tanurdjaja
Gimana keren kan modifikasinya

Mitsubishi Pajero Sport Bisa Diubah Tampangnya Supaya Jadi Lebih Muda

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa