Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Peran Penting Engine Mounting di Mobil Anda

Dwi Wahyu R. - Senin, 29 Oktober 2018 | 10:00 WIB
Adaptive engine mounting
Adaptive engine mounting

GridOto.com-Sistem kerja pada mesin, sasis dan bodi akan menerima getaran yang berasal dari ketidakseimbangnya putaran pada mesin, gir­ boks dan aksesori lainnya.

Atas dasar inilah diciptakan mounting yang dapat mereduksi getaran dari sistem itu.

Selain meredam getaran, mounting juga berfungsi menjaga agar sasis tidak retak akibat entakan komponen bergerak tersebut.

Bila getaran dapat diredam, maka mobil akan lebih nyaman, hening dan layak ditumpangi.

Untuk itu dibutuhkan material elastis yang dapat meredam getaran.

(BACA JUGA: Seken Keren: Substitusi Engine Mounting Honda Accord Generasi Ke-7 Tidak Boleh Sembarangan)

Di lain sisi, beberapa faktor wajib diperhatikan agar kinerja mounting dapat optimal.

Meski mesin merupakan penyumbang terbesar dari getaran di mobil, tapi seluruh komponen bergerak turut memberi efek pada getaran di mobil.

Seperti halnya transmisi yang juga wajib diberi mounting yang dapat meredam getaran.

Editor : Dwi Wahyu R.

Peugeot 206 Populer di Masanya, Sekarang Segini Harga Bekasnya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa