Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Terjebak Kemacetan? Simak Nih Cara Jitu Kurangi Stres di Mobil

Dio Dananjaya - Jumat, 19 Oktober 2018 | 08:40 WIB
Ilustrasi kemacetan pada kota-kota besar di Indonesia
Tribunnews.com
Ilustrasi kemacetan pada kota-kota besar di Indonesia

GridOto.com - Setiap jam pulang kantor, sebagian warga Jakarta harus menghadapi macet sebagai rutinitas.

Kejadian yang terus-menerus dialami masyarakat ini secara tak langsung bisa menimbulkan emosi.

Lantas ada cara untuk mengurangi stres di jalan enggak sih? Terutama buat pengguna mobil.

Menurut Adrianto Sugiarto Wiyono, Instruktur Senior dan Peneliti Keselamatan Berkendara dari Indonesia Defensive Driving Center, secara umum yang dapat dilakukan yaitu mengalihkan perhatian.

(BACA JUGA: Motor Listrik, Kendaraan Favorit Bikers Asmat)

"Tentunya bukan pengalihan yang berat, tujuannya untuk meminimalisasi stres saat macet," bukanya saat dihubungi GridOto.com (17/10/2018).

Mendengarkan musik atau saling mengobrol, bisa jadi salah satu cara untuk mengalihkan perhatian.

"Saya pun berani menyatakan itu adalah solusi terbaik yang ada," ungkap Rian, sapaan akrabnya.

Ia mengatakan, selain itu ada langkah preventif misalnya dengan menghindari macet dengan memantau dunia maya untuk mendapatkan update kondisi lalu lintas.

(BACA JUGA: Mengerikan, Ternyata Sepatu High Heels Salah Satu Penyumbang Kecelakaan Mobil Tertinggi )

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa