Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kocak Nih Superbike Yamaha R1 Dirombak Jadi Bobber

Adi Wira Bhre Anggono - Kamis, 23 Agustus 2018 | 17:12 WIB
Yamaha R1 ‘Fatty’, custom bobber besutan Tyson Timperley dan Todd Treffert
Jessica Johnk/via Caferacerpasion.com
Yamaha R1 ‘Fatty’, custom bobber besutan Tyson Timperley dan Todd Treffert

Walaupun mesin modern, tapi mereka sukses nih bikin tampilan si Yamaha R1 jadi terlihat klasik.

(Baca juga: Macho! Nih Juara Chopper/Bobber di Suryanation Semarang, Ada RX-King di Posisi Kedua)

Apalagi kalau bukan karena bentuk rumah lampu depan, tangki, sadel, serta sepatbor belakang yang mengingatkan kita dengan motor premium di tahun 1950-an.

Oh ya, walaupun bergaya balap dengan setang yang merunduk tapi kaki-kaki tetap tampil layaknya bobber sejati.

Tyson Timperley dan Todd Treffert bersama si 'Fatty'
Jessica Johnk/via Caferacerpasion.com
Tyson Timperley dan Todd Treffert bersama si 'Fatty'

Mereka memakai pelek bikinan Pickard USA dengan ukuran 23 inci di depan serta 20 inci untuk belakang.

Lalu untuk karet ban memakai merek Avon ukuran 280 untuk belakang dan 130 di depan. Gambot!

Gimana ya rasanya naik bobber bermesin superbike? Builder Indonesia ada yang mau ikutan bikin?

 

 

Saat Honda PCX 160 Kebelet Racy Terinspirasi RC213V, Buntutnya Seksi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa