Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Begini Cara Menyelamatkan Diri Jika Mobil Terperosok ke Dalam Lubang

Rizky Septian - Senin, 28 Mei 2018 | 20:40 WIB
Dua jalan keluar yang memungkinkan pada Xenia yang terperosok ke dalam lubang galian di Grogol, Jakarta Barat
Istimewa
Dua jalan keluar yang memungkinkan pada Xenia yang terperosok ke dalam lubang galian di Grogol, Jakarta Barat

Kedua, kata Jusri, segera keluar dari kendaraan.

Sebab, tidak diketahui kerusakan apa yang terjadi dan risiko apa yang akan ditimbulkan seiring waktu yang berjalan.

“Segera cari jalan keluar yang memungkinkan. Manfaatkan benda keras atau tumpul yang ada di sekitar untuk memecahkan kaca,” terang Jusri.

“Jika tidak ada, bisa dengan melakukan tendangan,” sambungnya.

(BACA JUGA: Kawasaki Z1000 ‘Flatliner’, Biasa Gerus Aspal Kini Diajak Main Tanah)

Itulah hal yang bisa Sobat lakukan kalau sewaktu-waktu berada dalam situasi tersebut.

Tetap fokus dan hati-hati di jalan, ya sob!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa