Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Formula 1

Fernando Alonso Bilang F1 Monako Akhir Pekan Ini Bakal 'Gila'

Rezki Alif Pambudi - Rabu, 23 Mei 2018 | 13:28 WIB
Fernando Alonso
planetf1.com
Fernando Alonso

(BACA JUGA:Gawat! Setelah Ferrari, Kini Mercedes Ancam Keluar dari Formula 1)

Hal itu karena sirkuit ini tidak memungkinkan banyak adanya salip menyalip.

"Jadi kita harus memaksimalkan kualifikasi hari Sabtu, kemudian bertarung keras di Minggu untuk meraih poin sebanyak mungkin," tegasnya.

Selain itu, ketahanan juga jadi kunci di Monako.

Jelas lah, konsentrasi terus karena trek sempit dan semuanya harus presisi.

(BACA JUGA:Mengenang Nikcy Hayden, Tanggal 6 Juni Diperingati Sebagai ‘Nicky Hayden Day’)

Pembalap bakal lebih mudah capek dan stamina jadi kuncinya, begitu juga mobilnya.

"Semuanya bisa terjadi dan kami akan bertarung dengan keras, dengan ketahanan, strategi yang bagus, dan dua pembalap yang benar-benar memahami trek, itu hal bagus," sambungnya.

Alonso sudah pernah menang dua kali di Monako, tepatnya di 2006 dan 2007.

Editor : Hendra
Sumber : skysports.com

Gara-gara Marquez, Repsol Resmi Tinggalkan Tim Pabrikan Honda MotoGP

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa