Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Ingin Jadi Pembalap F1, Pengakuan Pembalap Wanita Ini Mencengangkan

Radityo Kuswihatmo - Kamis, 10 Mei 2018 | 12:43 WIB
Tatiana Calderon
Instagram/tatacalde7
Tatiana Calderon

(BACA JUGA: Kocak Deh, Ini yang Dilakukan Fernando Alonso Frustrasi di GP F1 Spanyol)

Karena itulah sekarang dia sudah mulai melatih fisiknya berjam-jam tiap hari, lebih dari pembalap lain.

Salah satunya, Tatiana mengaku sedang melatih lehernya dengan 'mesin penyiksa', dia menyebutnya demikian.

"Dalam setahun, aku bisa melebarkannya sekitar 9 cm," ujar Tatiana bangga.

Selama ini, menjadi perempuan di dunia balap tidak mudah baginya.

(BACA JUGA: 5 Fakta Menarik GP F1 Spanyol, Nomor 5 Pembalapnya Sedang Sakit)

Banyak orang yang mencoba melemahkan mental Tatiana Calderon, tapi dia tidak ambil pusing terhadap komentar orang lain.

"Aku sudah diberitahu berkali-kali bahwa aku tidak bisa melakukannya karena aku perempuan, tapi itu memotivasiku untuk mencoba," tegas Tatiana Calderon.

 

Regulasi MotoGP 2027 Keluar, Mesin Diturunkan Jadi 850 Cc dan Motornya Akan Berubah Banget

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa