Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Alamak! Naik Podium Tiga MotoGP Spanyol, Andrea Iannone Enggak Senang

Fendi - Senin, 7 Mei 2018 | 08:00 WIB
Andrea Iannone mampu menandingi pembalap Yamaha Valentino Rossi dan Danilo Petrucci dari tim Pamac Ducati untuk memperebutan posisi ketiga MotoGP Spanyol
Suzuki Racing
Andrea Iannone mampu menandingi pembalap Yamaha Valentino Rossi dan Danilo Petrucci dari tim Pamac Ducati untuk memperebutan posisi ketiga MotoGP Spanyol

“Namun tentu saja saya senang dengan hasil ini dan podium kedua berturut-turut untuk saya bersama Suzuki,” ujar Iannone.

"Ini pertama kalinya bagi saya dua kali podium berturut-turut, tetapi saya ingin terus meningkat bersama Suzuki," tegasnya.

(BACA JUGA: Komentar Marc Marquez Setelah Tabrakan Beruntun Jorge-Dani-Dovi di MotoGP Spanyol)

Rupanya pembalap Italia berusia 28 tahun ini merasa belum puas.

“Saya tidak senang dengan (finish) ketiga dan saya ingin memperbaiki celah dengan pembalap terbaik,” katanya lagi.

“Itulah tujuan saya dan Suzuki, dan kami akan berjuang untuk itu,” sebut Iannone.

Bisa jadi Andrea Iannone memiliki tekad tinggi, pasalnya beredar rumor posisinya di tim Suzuki tahun depan bakal digantikan oleh Jorge Lorenzo.

Editor : Fendi
Sumber : Motogp.com

Pedro Acosta Tak Setuju Marc Marquez Jadi Pembalap Tim Pabrikan Ducati, Ini Alasannya

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa